Tanya Jawab Kehamilan Apa Fungsi Hormon Progesteron
loading...

Read Also
Tanya: Saya sedang hamil anak pertama dan kini usia kehamilan sudah 4 bulan. Saya sering mendengar mengenai hormon progesteron yang dikaitkan pada kehamilan. Sebenarnya apa fungsi hormon progesteron?
Jawab: Hormon progesteron penting untuk memelihara kehamilan dan proses persalinan Anda kelak. Diantaranya:
Jawab: Hormon progesteron penting untuk memelihara kehamilan dan proses persalinan Anda kelak. Diantaranya:
- Hormon ini membangun lapisan d dinding rahim untuk menyangga plasenta dalam rahim.
- Mencegah terjadinya gerakan alami yang berupa kontraksi rahim selama kehamilan, sehingga mencegah kelahiran dini.
- Hormon ini yang bertanggung jawab atas menurunnya gairah seks selama hamil.
- Membantu menyiapkan payudara untuk menyusui
- Progesteron juga menyebabkan perut kembung dan susah buang air besar
- Mempengaruhi suasana hami ibu hamil, meningkatkan suhu tubuh, meningkatkan pernafasan dan menyebabkan mual
loading...
0 Response to "Tanya Jawab Kehamilan Apa Fungsi Hormon Progesteron"
Post a Comment