Makanan Alergen dan Penggantinya Untuk Ibu Alergi

Makanan Alergen dan Penggantinya Untuk Ibu Alergi

Untuk ibu penderita alergi yang sedang  menyusui, harus memperhatikan makanannya agar tidak kekurangan nutrisi. Cari makanan pengganti dengan kandungan gizi dan porsi setara agar tetap mendapat asupan gizi yang cukup, seperti contoh berikut ini.




Makanan Alergen dan Penggantinya Untuk Ibu Alergi


Makanan Alergen

Kandungan nutrisi

Penggantinya

Ikan-ikanan

Protein, zat besi,
kalsium.

Susu dan produk olahannya, telur,
kacang-kacangan, daging (ayam, bebek, sapi, kambing), tahu, hati ayam atau
sapi.

Seafood (udang, cumi-cumi, ikan laut,
tiram, kerang).

Protein, kalsium.

Susu, keju, yoghurt, air jeruk atau
jus jeruk kemasan yang diperkaya kalsium, kacang kedelai, tahu,
tempe,
brokoli.

Daging

Protein, lemak.

Daging nabati dari kedelai murni
(biasa dikonsumsi vegetarian).

Susu.

Kalsium, vitamin D,
protein.

Brokoli, ikan salmon dengan tulang,
ikan sarden, kacang-kacangan (kacang tanah, almond), air jeruk atau jus
jeruk kemasan yang diperkaya kalsium), buah kering, tepung hunkwe, susu
kacang kedelai.

Telur.

Protein, lemak.

Keju, susu, mentega, selai kacang,
avokad, tahu, daging ayam, ikan salmon, ikan tuna, minyak
sayur.

Kacang-kcangan (kedelai, kacang
tanah), termasuk produk olahannya seperti
tempe, tahu,
kecap.

Kalsium, protein, zat
besi.

Susu dan produk olahannya, roti
gandung (whole wheat), daging sapi, daging bebek, hati, ikan sarden, labu,
kentang dengan kulit, bayam, rumput laut, buah kering.

Gandum (tepung
terigu)

Kalori, protein

Sumber energi dari ubi kayu, ubi
jalar, jagung local, ganyong, sukun, talas, gembili, kentang. Sumber
protein dari kacang-kacangan, keju, telur.

Jagung.

Kalori, protein,
lemak.

Sumber energi dari beras, gandum, ubi
kayu, ubi jalar, sukun, kentang, talas.

Jeruk, stroberi, tomat,
anggur.

Vitamin C, berbagai jenis anti
oksidan, serat.

Mangga, papaya, aneka sayuran (bayam,
brokoli), kiwi, plum, nanas.

cokelat

Lemak, karbohidrat,
protein.

Carob (untuk pengganti rasanya),
sednagkan gizinya dapat diganti susu, keju, mentega.

0 Response to "Makanan Alergen dan Penggantinya Untuk Ibu Alergi"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

loading...

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

loading...