Kehamilan Kosong
loading...
Read Also
Penyebab:
- 60% akibat kehamilan kromosom dalam proses pembuahan sel telur dan sperma. kelainan dikenali oleh tubuh ibu, sehingga secara alami tubuh ibu tidak meneruskan kehamilan.
- Infeksi TORCH dan streptokokus.
- Diabetes mellitus yang tidak terkontrol.
- Rendahnya kadar hormon beta hCG (human chorionic gonadotropin).
- Faktor imunologis seperti adanya antibodi terhadap janin.
- Usia suami atau istri tua sehingga kualitas sperma atau ovum menurun.
Lakukan ini!
- Bila curiga mengalami blighted ovum, periksa ke dokter. Lewat pemeriksaan ultrasonografi lewat vagina, dokter bisa mendeteksi ada tidaknya detak jantung dan gambar janin. Namun, tindakan itu baru bisa dilakukan di usia kehamilan 6-7 minggu-saat diameter kantor kehamilan lebih besar dari 16 milimeter sehingga terlihat jelas. Bila tidak tampak gambar janin, diperiksa ulang seminggu kemudian. Bila gambar janin tetap tidak didapatkan, dipastikan blighted ovum.
- Bila positif blighted ovum, tindakan selanjutnya adalah mengeluarkan hasil konsepsi dari rahim (kuretase). Hasilnya dianalisa untuk mencari penyebab dan mengatasinya. Misalnya, bila karena infeksi, Anda akan diobati agar tidak berulang. Bila penyebabnya antibody, dilakukan imunoterapi agar bisa hamil sungguhan. Perlu diingat, kasus itu bukan disebabkan faktor genetik, tetapi by change atau adanya perubahan.
loading...
0 Response to "Kehamilan Kosong"
Post a Comment