Hamil, Sering Sariawan
loading...
Read Also
Jawab: Sering sariawan saat hamil selain sakit dan tidak nyaman, juga dapat mengganggu pola makan karena ibu sakit saat mengunyah. Namun, jangan diobati sendiri karena tidak semua obat sariawan aman untuk kehamilan Anda. Sariawan (stomatitis) adalah radang yang terjadi di mulut. Saat hamil dapat disebabkan adanya gangguan hormonal atau menurunnya kekebalan tubuh. Sariawan bisa juga mengindikasikan kekurangan asupan asam folat dan vitamin B12. Selain itu, penyebab lain sariawan adalah alergi makanan tertentu, infeksi mikroorganisma, serta kurangnya menjaga kebersihan gigi dan mulut. Konsultasikan ke dokter gigi spesialis mulut, dan mintalah obat sariawan yang aman dikonsumsi saat hamil.
dr. Cepi Teguh Pramayadi, SpOG
loading...
0 Response to "Hamil, Sering Sariawan"
Post a Comment