Stop Kebiasaan Buruk Saat Menyusui
loading...
Read Also
- Merokok. Nikotin dalam rokok dapat masuk dalam tubuh bayi lewat ASI maupun udara yang terhirup bayi yang bisa membahayakan kesehatannya.
- Sering minum obat. Pusing sedikit minum obat. Pegel linu saja minum obat. Hati-hati, senyawa aktif dalam obat dapat masuk ke dalam ASI dan berpengaruh pada kesehatan bayi.
- Diet ketat. Kebutuhan energi dan zat gizi yang tidka terpenuhi selama menyusui akan mengganggu kualitas dan kuantitas ASI.
- Begadang. Kelelahan akan membuat kesehatan dan produksi ASI terganggu. Ingatlah, bahwa kualitas dan kuantitas ASI dipengaruhi juga oleh kondisi emosi ibu.
- Minum minuman beralkohol. Minum alkohol secara berlebihan akan membuat proses tumbuh kembang bayi terhambat.
loading...
0 Response to "Stop Kebiasaan Buruk Saat Menyusui"
Post a Comment